Rabu, 19 Januari 2011

PostHeaderIcon Hujan-Hujan ini sudah ditetapkan di Al-Qur'an

 Maka Kami kirimkan kepada mereka topan (thûfân), belalang, kutu, katak dan darah sebagai bukti yang jelas, tetapi mereka tetap menyombongkan diri dan mereka adalah kaum yang berdosa.” (QS. 7: 133)


1.Hujan Darah
Hujan ini terjadi di India sejak tanggal 25 Juli - 29 September 2001 di India bagian selatan, Kerala. Awalnya semua berpikir kalau hujan yang berwarna merah ini disebabkan karena zat-zat yang ada pada meteor yang jatuh ke bumi. Namun, pemerintah India menyimpulkan bahwa warna merah ini disebabkan oleh spora udara dari ganggang terestrial lokal produktif. Tidak sampai awal tahun 2006, Godfrey Louis dan Santhosh Kumar dari Mahatma Gandhi University di Kottayam menarik perhatian publik dengan hipotesis mereka bahwa partikel yang ada di hujan tersebut adalah partikel sel berwarna yang ada di luar angkasa. Dan setelah di tes, ternyata dalam partikel tersebut terdapat sel hidup. Wow!








2. Hujan Katak  
Hujan yang terjadi sekitar Juni 2009 ini membuat warga Jepang takut sekaligus heran. Pasalnya, hujan yang biasa kita ketahui adalah hujan air, tapi ini hujan katak yang mirip seperti ikan. Panjang hewan ini sekitar 5 cm, wiidiiih... ngeri banget kan ada hujan katak?



 Kalau hujan angin juga banyak, jadi bisa dicari sendiri.....
Tinggal hujan kutu sama belalang... siapa yang mau????


source : -en.wikipedia.org
             -pinktentacle.com

0 komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Label

Daftar Blog Saya

U like my blog? Follow this!

Diberdayakan oleh Blogger.